Terbaru

Terjun ke Dunia Bisnis, Luna Maya Jadi Anti Sosial

Luna Maya merasa sebagai pribadi yang anti sosial | PT. Kontak Perkasa Futures Pusat


PT. Kontak Perkasa Futures Pusat


Kayaknya segini dulu deh. Aku fokus juga di Luna Habit bahkan udah ada investor. Aku harus konsentrasi di bisnis aku," pungkas Luna Maya.

Maka dari itu, ketimbang menyusahkan diri dengan memikirkan bisnis yang ingin dicapainya ke depan, Luna lebih memilih untuk memperbesar bisnis yang sudah berkembang saat ini, salah satunya adalah mengembangkan brand fashion miliknya.

Tidak hanya itu, Luna juga mengakui jika bisnisnya tersebut juga membuatnya tidak bisa lagi menjalani hobinya. Salah satu hobi yang terbengkalai adalah pergi ke bioskop untuk sekedar menonton film.

"Hobi aku nonton udah nggak pernah. Dua bulan udah nggak pernah nonton itu kayak haram banget buat aku. Karena weekend aku juga kerja," tambahnya.

"Jujur belum ada (bisnis baru), segini dulu. Karena ini cukup bikin aku jadi orang yang nggak bersosialisasi, pacaran dengan handphone," tutur Luna Maya di kawasan Senopati, Jakarta Selatan, Rabu, (19/10/2016).

Saking sibuknya, diakui kekasih Reino Barack tersebut, dirinya sampai merasa sebagai pribadi yang anti sosial karena selalu mengendalikan segala sesuatu dari gadget-nya.

Aktivitas baru Luna Maya sebagai pebisnis mau tidak mau turut menyita waktu luang sang artis asal Bali tersebut. Memiliki bisnis di bidang kuliner, fashion dan kecantikan, Luna mengaku belum mau memikirkan bisnis selanjutnya yang akan digeluti. Menurutnya, apa yang dia kerjakan saat ini sudah cukup merenggut waktu luangnya.

Rambah Bisnis Kecantikan, Luna Maya Saingan dengan Syahrini | PT. Kontak Perkasa Futures Pusat

PT. Kontak Perkasa Futures Pusat


Kayak ada Syahrini dan Olga Lydia, kebetulan Mereka emang duluan. Aku lihat Olga yang lebih natural, kalo Syharini memang dikenal dengan bulu mata badainya yang tebel banget. Aku fikir kenapa nggak aku ambil tengahnya, yang nggak ada di Olga sama Syahrini. Aku harus liat kompetitor juga ya, Aku lebih di tengah-tengah nih," tandas Luna Maya.

Dan, sebelum memutuskan merambah bisnis kecantikan lewat produk bulu mata, wanita asal Bali tersebut mengatakan sempat melakukan observasi guna menarik pangsa pasar. Terlebih, beberapa selebritas seperti Syahrini dan Olga Lydia pun sudah lebih dulu mengeluarkan produk bulu mata yang dianggapnya memiliki ciri khas masing-masing.

Disamping itu, Luna juga mengaku pentingnya fungsi bulu mata palsu terhadap kegiatannya sebagai publik figur guna menunjang penampilannya. Terlebih, kekasih dari Reino Barack tersebut tak percaya diri dengan matanya.

"Aku lumayan suka bulu mata juga sih. Menunjang juga buat kegiatan aku sehari-hari. Buat syuting, pemotretan. Dulu aku paling nggak pede sama mata aku. Mata aku bello," tambahnya.

"Sempet diendorse sama Lavie terus responnya positif, dan emang aku suka pakainya, terus ngobrol, mereka yang produksi, aku yang desainnya, terjadilah hari ini launching bulu mata Luna Maya," ungkap Luna Maya di kawasan Senopati, Jakarta Selatan, Rabu (19/10/2016).

 Insting berbisnis Luna Maya tampaknya semakin tajam. Setelah berbisnis kuliner dan fashion, Luna kembali merambah dunia bisnis kecantikan melalui bulu mata palsu. Bekerjasama dengan sebuah brand, Luna menilai bisnis bulu mata palsu masih cukup potensial untuk diseriusi.

Sibuk Bisnis, Luna Maya Kangen Syuting | PT. Kontak Perkasa Futures Pusat

PT. Kontak Perkasa Futures Pusat

Masalah timing aja nih. Kalo film oke deh, mungkin aku akan fokus ke film lagi deh karena jelas gitu, 2 minggu selesai. Kalo program kebetulan belum ada yang nawarin jadi yaudah di sini aja (bisnis)," pungkas Luna Maya.

Dan, saat nanti dirinya memutuskan untuk kembali ke dunia hiburan, Luna mengaku akan lebih memilah aktifitas syuting yang tidak akan terlalu mengganggu banyak waktunya.

Meski demikian, Luna menegaskan tidak akan benar-benar meninggalkan dunia hiburan lantaran kesibukannya sebagai bisnis women. Kekasih Reino Barack itu mengakui jika masih kerap merasakan rindu untuk menjalani proses syuting seperti awal-awal kemunculannya di dunia hiburan tanah air.

"Aku nggak ninggalin sih, kadang aku suka kangen syuting. Syuting tuh enak, emang hobi ya. Tapi bisnis yang sekarang aku geluti juga butuh fokus karena kan kita juga investasi, ada uang kita di sini jadi kita harus fokus," tuturnya.


"Mungkin awalnya karena aku lihat banyak anak baru juga, aku juga belum ada program baru. Sempat ada tawaran tapi aku tolak. Awal tahun ini, beberapa program udah abis, yang datang ke aku justru banyak bisnis," ungkap Luna Maya di kawasan Senopati, Jakarta Selatan, Rabu (19/10/2016).

Diakui Luna, salah satu alasannya mengapa terkesan menghilang dari layar kaca lantaran banyaknya pemain-pemain baru yang terus bermunculan. Disaat bersamaan, Luna juga lebih banyak tawaran untuk berbisnis ketimbang syuting stripping atau film.

 Dalam beberapa waktu belakangan, nama Luna Maya seolah menghilang dari dunia hiburan tanah air lantaran tengah disibukan oleh berbagai bisnis yang tengah dijalaninya. Meski begitu, Luna Maya mengaku tidak akan benar-benar meninggalkan dunia hiburan yang membesarkan namanya.



0 Response to "Terjun ke Dunia Bisnis, Luna Maya Jadi Anti Sosial"